Drama Korea “Inside Stories of Prosecutors” menggambarkan kehidupan sehari-hari dari para jaksa penuntut yang bekerja seperti halnya para pegawai yang bekerja.
Lee Sun Woong yang diperankan oleh Lee Sun Kyun bekerja sebagai jaksa penuntut di kantor distrik di Jinyoung (Kota Fiksi). Dia selalu tampak santai dan tampaknya tidak memiliki keinginan untuk berhasil.
Sementara itu Cha Myung Joo diperankan oleh Jung Ryeo Won merupakan sosok jaksa elit di jalur cepat di Kantor Kejaksaan Distrik Tengah di Seoul. Tetapi, suatu hari secara tiba-tiba Dia dipindahkan ke kantor jaksa penuntut umum distrik di Jinyoung tempat Lee Sung Woong.
Mereka berdua akhirnya bertemu dan bekerja sama. Ini juga merubah sikap Sung Woong.
K-Drama Diary of a Prosecutor:
- Judul : Diary of a Prosecutor
- Judul Lain : Inside Stories of Prosecutors / Prosecutor Civil War / Civil War Inspection
- Judul Lokal : Geomsanaejeon / 검사내전
- Genre : Law, Life, Drama
- Episodes : 16
- Sutradara : Lee Tae Gon
- Penulis Naskah : Kim Woong dari Novel, Lee Hyun dan Lee Tae-Gon
- Stasiun Channel : JTBC
- Jadwal Tayang : 16 Desember 2019, setiap hari Senin dan Selasa pukul 21.00 KST
Pemain Diary of a Prosecutor :
- Lee Sun kyun as Lee Sun Woong
- Jung Ryu Won as Cha Myung Joo
- Lee Sung Jae as Jo Min Ho
- Kim Kwang Gyu as Hong Jong Hak
- Lee Sang Hee as Oh Yoon Jin
- Jeon Sung woo as Kim Jung Woo
- Baek Hyun Joo as Jang Man Ok
- Ahn Chang Hwan as Lee Jung Hwan
- Ahn Eun Jin as Sung Mi Ran
- Jung Jae Sung as Kim In Joo
- Kim Yong Hee as Manager Nam
Tidak ada komentar:
Posting Komentar