Rabu, 09 Agustus 2017

New Sinopsis Film Ip Man (2008) Lengkap: Kisah Perjalanan Hidup Ahli Kung Fu Wing Chun!

Sinopsis Film Ip Man (2008) Lengkap - Update sinopsis film baru kali ini isinopsisfilm.com akan mengulas tentang sinopsis/resensi Film Ip Man (2008), alur cerita/jalan cerita/akhir cerita Film Ip Man (2008), daftar pemain/pemeran Film Ip Man (2008), cuplikan video trailer Film Ip Man (2008). Film Ip Man (2008) adalah film asal china/hongkong bergenre action, biography yang dirilis pada 18 Desember 2008.

Film Ip Man (2008) disutradarai oleh Wilson Yip dengan durasi sekitar 108 menit. Film ini dibintangi oleh aktor terkenal hongkong yaitu Donnie Yen. Berikut ini ulasan lengkap tentang sinopsis/jalan cerita lengkap Film Ip Man (2008), informasi detil dan para pemain/pemeran wanita/pria Film Ip Man (2008) serta cuplikan video trailer Film Ip Man (2008):

Sinopsis Film Ip Man (2008)


Film Ip Man (2008) menceritakan tentang seorang ahli kung fu bernama Ip Man. Tentunya keahlian kung fu tersebut atau lebih tepatnya Wing Chun tidak didapatkan dengan begitu saja. Butuh latihan dan kerja keras yang panjang untuk mendapatkan itu semua. Namun nyatanya meskipun memiliki kemampuan Wing Chun yang hebat, ternyata Ip Man enggan untuk mengumbar kekuatan tersebut.

Ip Man lebih memilih untuk hidup tenang dan tidak memamerkan kekuatannya untuk sesuatu yang tidak berharga. Hal tersebut tidak lepas dengan sifat baik hati dan rendah hati yang dimiliki oleh Ip Man. Ip Man sendiri hidup bahagia bersama dengan istri dan anak semata wayangnya.

Di mata masyarakat, Ip Man dikenal sebagai pria yang bersahaja dan juga penyayang keluarganya. Padahal bisa dibilang, Ip Man termasuk orang kaya di kalangannya. Namun Ip Man tidak pernah menggunakan kelebihanya hanya untuk pamer. Hingga kemudian segalanya berubah dalam sekejap mata. Semuanya diawali dengan kehadiran tentara Jepang ke negeri China.

Tentara Jepang tersebut segera melakukan penjajahan di berbagai daerah di China. Tidak terkecuali di daerah yang ditinggali oleh Ip Man. Bahkan Ip Man harus merelakan tempat tinggalnya diambil oleh tentara Jepang. Hal tersebut membuat Ip Man dan keluarganya jatuh miskin. Kondisi tersebut memaksa Ip Man bekerja sebagai seorang buruh kasar seperti warga-warga lainnya.

Namun Ip Man tetap berusaha untuk memberikan yang terbaik di keluarganya. Namun hal tersebut tidak sejalan dengan keinginan dari tentara Jepang yang ingin terus menindas para warga China. Hal tersebut semakin membuat penduduk China terdesak dan tersiksa dengan kondisi yang terjadi.

Tentunya Ip Man tidak bisa menutup mata begitu saja. Ia kemudian memutuskan untuk menggunakan kemampuan bela dirinya untuk melawan tentara Jepang tersebut. Tidak berhenti sampai disitu saja, Ip Man juga mengajarkan kemampuan bela diri pada penduduk sekitar. Hal tersebut dilakukan agar mereka bisa bersama-sama melawan tentara Jepang yang semena-mena.

Baca juga:
Sinopsis Film Ip Man 2 (2010) Lengkap

Informasi Detil dan Para Pemain/Pemeran Film Ip Man (2008)


Judul film: Ip Man (2008)
Genre: Action, Biography
Rilis: 18 Desember 2008
Sutradara: Wilson Yip
Durasi: 108 menit

Daftar Pemain/Pemeran Film Ip Man (2008):
Donnie Yen sebagai Ip Man
Lynn Hung sebagai Cheung Wing-sing
Hiroyuki Ikeuchi sebagai Miura
Gordon Lam sebagai Li Chiu
Fan Siu-wong sebagai Kam Shan-chu
Simon Yam sebagai Chow Ching-chuen
Xing Yu sebagai Master Lam
Wong You-nam sebagai Yuan
Calvin Cheng sebagai Chow Kong-yiu
Chen Zhihui sebagai Master Liu

Video Trailer Film Ip Man (2008)



Demikianlah ulasan lengkap tentang sinopsis Film Ip Man (2008), review Film Ip Man (2008), alur cerita/jalan cerita/akhir cerita Film Ip Man (2008), daftar pemain/pemeran Film Ip Man (2008) dan cuplikan video trailer Film Ip Man (2008).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar